Pentingnya Subjek Pembanding Dalam Foto

Pentingnya Subjek Pembanding Dalam Foto

Siapa yang setuju dengan judul di atas? Mungkin ada yang bertanya kog bisa? yap, bisa banget.. Coba kamu perhatikan foto berikut ini.

Source : http://belfot.com/

Foto di atas terlihat biasa saja karena tidak ada pembandingnya. Coba Sobat KEE lihat foto yang satu ini, diambil dengan lensa, kamera, dan angle yang sama persis tapi disertai dengan subjek pembanding. Hasilnya beda banget ya, batu di foto telrihat wow karena berukurang sangat besar dibandingkan dengan mobil di sebelah kanan dan orang di sebelah kiri.

Dengan memberikan subjek lain sebagai pembanding, dapat memberikan perspektif ukuran pada orang yang melihat. Kamu dapat menggunakan subjek pembanding yang cukup umum seperti orang, mobil atau rumah.

Gambar di sebelah kiri terlihat sangat besar ya, tetapi ketika sang fotografer mendekat, ternyata tidak sebesar yang terlihat pada foto pertama. Menarik yah. :)

Kembali ke blog

Tulis komentar

Ingat, komentar perlu disetujui sebelum dipublikasikan.